Home > Adsense > Tips and Tricks Agar Cepat Diterima Team Google AdSense

Tips and Tricks Agar Cepat Diterima Team Google AdSense

Hallo para Sahabat setia DedyAkas.com, artikel kali ini akan membahas tentang : Tips and Tricks Agar Cepat Diterima Team Google AdSense. Artikel ini sengaja saya buat, karena dirasakan sangat sulit untuk bisa diterima oleh Team Google AdSense.

Tips and Tricks Agar Cepat Diterima Team Google AdSense - Dedy Akas Website

BERIKUT ADALAH TIPS AND TRICKS-NYA :

TIPS AND TRICKS PERTAMA :

Memakai domain TLD ( Top Level Domain ), hal ini sangat penting untuk dilakukan, karena kalau sebuah blog atau website sudah diterima maka untuk mendapatkan penghasilannya harus melalui jangka yang sangat panjang. Oleh karena itu jika domain sudah TLD maka itu adalah hal yang pertama yang harus anda lakukan, agar tidak merubahnya lagi dari hosted ke non hosted, sehingga akan langsung fokus pada pembuatan update artikel untuk setiap harinya.

TIPS AND TRICKS KEDUA :

Niche, lagi-lagi hal ini sangat vital untuk dilakukan, dimana pemilik blog atau website yang mempunyai niche dengan pengertian yang sangat luas, akan lebih sulit diterima oleh Team Google AdSense. Akan tetapi jika sebuah blog atau website memiliki niche yang lebih spesifik akan lebih mudah untuk cepat diterima oleh Team Google AdSense.

TIPS AND TRICKS KETIGA :

Melakukan update artikel, para blogger yang sudah berhasil diterima oleh Team Google AdSense adalah, blogger yang mampu melakukan update artikel setidak 5 (lima) artikel dalam satu hari, sehingga blog atau website tersebut akan kelihan hidup dan akan terus menerus mendapatkan pantauan dari Team Google AdSense, sehingga akhirnya Team Google AdSense pun menerima dan mempercayai blog atau website tersebut untuk menjadi publisher dari unit iklan oleh Google AdSense.

TIPS AND TRICKS KEEMPAT :

Membuat artikel yang unik dan relevan, hal inilah yang sering terjadinya penolakan demi penolakan bagi blog atau website yang tidak memiliki artikel yang unik atau isi kontennya yang tidak relevan. Relevan bisa juga diartikan sebagai isi konten dari setiap artikel yang saling berkaitan dari satu artikel dengan artikel yang lainnya.

TIPS AND TRICKS KELIMA :

Jumlah minimal kata-kata dalam satu artikel, dari hasil survey saya, bahwa para blogger senior menyarankan sedikitnya 300 s.d 500 kata dalam satu artikel, dan tentu saja berisikan dengan konten yang unik dan berguna bagi pembaca, sehingga pembaca atau pengunjung mempunyai alasan untuk mengunjungi blog atau website tersebut. Hal ini juga ada di dalam peraturan TOS dari Google AdSense. Sehingga tidak ada salahnya jika kita mengikutinya. Dan jika hal ini dilakukan, tentunya juga akan bermanfaat bagi blog atau website yang dimiliki. Sehingga pembaca atau pengunjung bisa melihatnya sebagai tulisan yang panjang namun bermanfaat untuk dibaca.

TIPS AND TRICKS KEENAM :

Jangan pernah ragu untuk memulai sesuatu yang anda cita-citakan, karena hal yang demikian akan menunda keberhasilan anda. Tetaplah semangat, konsisten, jangan pernah menyerah. Walaupun sulit namun justru yang sulit untuk akan membuat anda menjadi ter-obsesi (ter-tantang) untuk melakukannya.

TIPS AND TRICKS KETUJUH :

Selalu memantau perkembangan para blogger senior, hal ini akan baik sekali, karena akan mendapatkan banyak sekali manfaatnya, apalagi kalau anda meninggalkan jejak, seperti berkomentar, biasanya para pengujung lainnya berasal dari blog yang ia kunjungi terdapat link anda dimana tempat anda berkomentar. Jika hal demikian maka secara otomatis blog atau website yang dikelola akan semakin berkembang.

Demikianlah tips and tricks agar cepat diterima Team Google Adsense.

Baca Juga : Cara Menyikapi Keputusan Google AdSense

Selamat Mencoba!!!

Happy Blogging!!!

Semoga bermanfaat dan terimakasih telah berkunjung dan membaca artikel di Dedy Akas Website.

Silahkan Share Artikel Ini:

About Dedy Akas

Orangnya biasa saja, menerima apa adanya, akan tetapi kritis ketika berusaha. Silahkan Bookmark this page (Ctrl+D). Website ini mampu loading, walaupun koneksi internet lambat. Jangan lupa untuk memberikan kritik, saran dan komentar. Article and Content Protected by DMCA. Terima kasih telah berkunjung. Salam, Dedy Akas Website

Check Also

Dedy akas website dan Dedyakas ada di Iklan oleh Google

Dedy akas website dan Dedyakas ada di Iklan oleh Google

Dedy akas website dan Dedyakas ada di Iklan oleh Google. Entah apa yang terjadi, apakah …

7 comments

  1. Udah di aprove mas GA’nya ??

  2. zudha

    sangat bermanfaat mas, segera meluncur dan langsung di coba.

  3. Dzatmiko

    masih butuh perjuangan nih mas buat saya yang masih pemula dalam hal blog.
    ternyata postingannya minimal 5 artikel dalam sehari ya mas??
    saya kalo update postingan aja ga tentu kadang seminggu sekali.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *