Senin, 7 Juli 2019. Saham-saham yang bisa dipantau hari ini adalah ABBA dan BUMI, harga terakhir ABBA 149 dan BUMI 122 kemungkinan bisa profit 5 sampai 10 persen dalam 1 sampai 2 mingguan.
Harga yang bisa BUY untuk ABBA sekitar 149 dan untuk BUMI sekitar 122, namun jika bisa dapat harga lebih rendah lagi, maka lebih bagus lagi.
Jika dalam satu atau beberapa hari saham berkinerja dengan baik, jika ingin di hold juga oke, ambil profit juga oke. Jika mau ke arah jangka panjang silahkan pantau kinerjanya saja.
Mesti diingat jangan lupa CL jika dirasa saham yang dibeli malah anjlok.
Disclaimer On.
Ini adalah saham-saham murah dan beresiko minim atau rendah, tergantung modalnya masing-masing. Jika jeli pada saham ini bisa BUY and SELL untuk mengambil keuntungan.
Hasil Rapat Umum Para Pemegang Saham Tahunan dan Luar Biasa PT. Mahaka Media Tbk (ABBA) memiliki perubahan susunan anggota Direksi Perseroan, yaitu :
- Direktur Utama : Adrian Syarkawi
- Direktur : Troy Reza Warokka
Hasil Rapat Umum Para Pemegang Saham Tahunan PT. Bumi Resources Tbk (BUMI) telah menyetujui pengangkatan kembali:
- Bapak Saptari Hoedaja, sebagai Presiden Direktur Perseroan;
- Bapak Andrew C. Beckham, sebagai Direktur Perseroan;
- Bapak Dileep Srivastava, sebagai Direktur Independen Perseroan;
- Ibu R.A. Sri Dharmayanti, sebagai Direktur Perseroan; dan
- Bapak Nalinkant Amratlal Rathod, sebagai Presiden Komisaris Perseroan.
Saham sekarang pada naik naik semua nih, mau masuk rasanya
Ayo Mas Andrie, main saham lagi, asalkan pantauannya sudah OK, bisa dong beli saham… hehe 😀
Nama Bumi lebih akrab bagi saya, dan sering mendengarnya kalau soal dunia saham.
Sekalian pantau Mas… kali aja bisa tanam saham di BUMI hehe 😀